3 Game Dengan Gaji Player Esport Fantastis

3 min read

Tingginya gaji player esport membuat banyak pemain yang ingin ikut menjadi profesional dalam game kesukaan mereka. Akan tetapi, menjadi pemain pro yang sukses tidaklah mudah.

Siapa pun yang ingin jadi sukses di bidang ini harus banyak mengorbankan waktu untuk berlatih menjadi yang terbaik. Jadi, risiko burnout, lelah, bahkan cedera di tangan sangatlah nyata.

Bisa dikatakan bahwa dedikasi tinggi itulah yang membuat para pemain pro dalam dunia esport sangatlah layak mendapatkan bayaran yang tinggi. Mereka benar-benar berjuang keras dalam game-game dengan kaliber luar biasa tersebut.

Game-game Dengan Gaji Player Esport

Adapun daftar slot777 game-game dengan gaji player esport yang fantastis kebanyakan justru berada di PC. Antara lain adalah sebagai berikut:

1. Dota

    Setelah membeli lisensi dari mod Defend of the Ancient atau Dota 1, pengembang Valve mengembangkan sekuelnya dengan source engine andalan mereka.

    Tak perlu waktu lama sampai game tersebut meledak dan sampai sekarang sering menduduki peringkat-peringkat tertinggi dari jumlah pemain.

    Karena banyaknya pemain itulah, lahir ekosistem esport yang fantastis. Banyak talent-talent hebat yang bermunculan. Tidak sedikit juga kompetisi yang diadakan.

    Salah satu event tahunan yang paling terkenal adalah The International yang menawarkan total hadiah sampai jutaan dolar.

    2. Counter Strike

      Permainan ini juga awalnya adalah mod dari sebuah game, yakni half life. Premisnya cukup sederhana yakni pihak aparat hukum yang melawan teroris. Ada dua skenario yang paling terkenal, yakni bombing dan hostage rescue.

      Valve lantas mengembangkannya menjadi salah satu game kompetitif paling terkenal di dunia. 

      Seperti Dota 2, counter-strike sering merajai peringkat game dengan jumlah player terbanyak. Jumlah kompetisinya juga menjamur di seluruh penjuru dunia. Bisa dikatakan game ini adalah dedengkot dari esport genre FPS

      Ada banyak versi game yang sering disingkat CS ini, yang terbaru bernama Counter-strike 2.

      3. Fortnite Battle Royale

        Permainan dengan gaji player esport tertinggi besutan Epic Games ini rilis pada tahun 2017. Sebenarnya game ini punya beberapa mode permainan, tetapi karena pada saat itu sedang ada ledakan genre battle royale, maka Epic Games melakukan penyesuaian.

        Konsepnya sama dengan game sejenis, yakni akan ada 100 pemain akan terjun ke sebuah pulau, dan mereka harus bertahan hidup sekaligus mencari-cari berbagai item yang diperlukan untuk itu.

        Event pertama dari permainan yang rilis tahun 2017 ini adalah Fortnite Pro-Am event pada tanggal 12 Juni 2018. Saat itu, belum ada pro player yang ikut bermain, tetapi 50 selebriti digabungkan dengan 50 streamer untuk memperebutkan total 3 juta dolar untuk keperluan sosial. Streamer Ninja dan partnernya Marshmello yang menjadi juaranya.

        Setelah itu, banyak kompetisi Fortnite Battle Royale yang bermunculan dan digandrungi para penggemar. 

        Hal itu dimulai dengan Epic Games yang mengumumkan akan menggelontorkan 100 juta dolar untuk membiayai berbagai turnamen sepanjang tahun 2018. Tujuan Epic adalah mengembangkan Fortnite Battle Royale sebagai game Esport yang mumpuni.

        Kesimpulan

        Sebenarnya masih banyak game dengan gaji player esport yang fantastis, seperti PUBG, Starcraft, Formula 1, Street Fighter dan masih banyak lagi. Satu faktor yang membuat game-game itu begitu besar di jagat olahraga elektronik adalah jumlah pemain yang sangatlah masif. Hal tersebut akan berpengaruh pada jumlah penonton dari kompetisi-kompetisi yang diadakan. Akan banyak sponsor yang masuk, sehingga perputaran uang yang ada akan menjadi luar biasa.

        admin http://apikes-widyadharma-plg.ac.id

        Hai bro, kenalin dulu nama saya adalah Jason karmela. Saya ingin berbagi pengalaman serta pengetahuan mengenai beragam fakta unik seputar teknologi terbaru dan terlengkap 2024. Jika kamu tertarik silahkan ikuti kami dan baca selalu kabar terbarunya. Terima kasih.

        You May Also Like

        More From Author